Categories
EUR EUR/USD Teknikal & Market Talk USD

Bank of America Prediksi EUR/USD Bisa Menuju 1,1500 Akhir Tahun

Bank of America Merrill Lynch

Bank of America Merrill Lynch berpendapat EUR/USD akan bearish hingga penghujung 2017, dengan target di 1,1500.

Perbedaan kebijakan Fed dan ECB akan menjadi pendorong utamanya, di mana Fed diprediksi akan cenderung hawkish dan ECB sebaliknya bersikap dovish. Perkembangan harga minyak mentah juga diprediksi akan memberi support bagi USD ke depannya dan pemodelan yang dilakukan Bank of America menyimpulkan resiko EUR/USD melemah lebih besar.

Categories
Fundamental

Pending Home Sales Amerika (Jul) Jauh Lebih Buruk dari Konsensus

 Pending Home Sales Amerika (Jul)
Aktual Konsensus Sebelumnya
 -0,8% 0,5% 1,3%
Categories
Fundamental

Chicago PMI Amerika (Aug) Tidak Turun Seperti Prediksi

Chicago PMI Amerika (Aug)
Aktual Konsensus Sebelumnya
58,9 58,5 58,9
Categories
Fundamental

GDP Kanada (Q2) Lampaui Ekspektasi

GDP Kanada (Q2, q/q)
Aktual Konsensus Sebelumnya
4,5% 3,7% 3,7%

 

GDP Kanada (Jun, m/m)
Aktual Konsensus Sebelumnya
0,3% 0,1% 0,6%
Categories
Fundamental

Personal Income & Spending Amerika (Jul) Meningkat

Personal Income Amerika (Jul)
Aktual Konsensus Sebelumnya
0,4% 0,3% 0%

 

Personal Spending Amerika (Jul)
Aktual Konsensus Sebelumnya
0,3% 0,4% 0,2%