Categories
Fundamental

BoJ Menunda Batas Waktu Pencapaian Target Inflasi 2%

Bank of Japan

Bank of Japan menunda batas waktu pencapaian target inflasi 2% selama setahun, yakni pada tahun fiskal 2019. Penundaan ini menunjukkan bank sentral masih kesulitan meningkatkan inflasi walaupun sudah menerapkan pelonggaran moneter yang ekstrim selama bertahun-tahun.

BoJ sejauh ini masih kesulitan dalam meningkatkan pendapatan perusahaan-perusahaan, yang bisa berimbas pada kenaikan harga dan gaji. Siklus yang diharapkan ini masih belum juga terwujud hingga sekarang.