Harga emas kembali turun di sesi Amerika, menjauhi $1.240 per troy ons. Harga saat ini tercatat sebesar $1.234 dan titik terendah yang berhasil disentuh sejauh ini adalah $1.230. Support berikutnya ada di $1.220 dan $1.211. Jika harga tidak mampu menyentuh angka tersebut, maka momentum bearish akan semakin lemah dan emas berpeluang rebound ke $1.250, dengan target berikutnya di $1.260 hingga $1.267.
Categories