Categories
Berita Forex & Ekonomi

Rehn: Permintaan Siprus untuk Restrukturisasi Bailout Akan Diabaikan

Olli Rehn menegaskan, Uni Eropa akan mengabaikan permintaan apapun, termasuk dari Presiden Siprus, Nicos Anastasiades, terkait restrukturisasi bailout. Rehn menegaskan semua program harus berjalan sesuai dengan kesepakatan yang telah ada.