Categories
Berita Forex & Ekonomi

Stevens: Nilai AUD Tinggi Menurut Standar Historis Kembali Terulang

Gubernur RBA, Glenn Stevens, pagi ini mengatakan bahwa kebijakan moneter sangat akomodatif, namun bank sentral masih memiliki amunisi untuk suku bunga. Investor meremehkan resiko jatuhnya nilai AUD sewaktu-waktu. Pasar perumahan tampak mereda, pertumbuhan harga yang lebih lambat lebih diharapkan. Kondisi pasar perumahan tidak menjamain suku bunga yang lebih tinggi.

One reply on “Stevens: Nilai AUD Tinggi Menurut Standar Historis Kembali Terulang”

Comments are closed.