Categories
ZuluTrade

Xiaolidao Tetap Berada Di Jalur Profit

Peringkat 5 Zulutrade, Xiaolidao, sukses mempertahankan performa positifnya. SP asal negeri Tiongkok hingga saat ini sudah berhasil membukukan profit 12.394 pips. Untuk bulan Desember ini, Xiaolidao sudah profit 423 pips, namun masih di bawah profit rata-rata dalam 1 bulan. Xiaolidao juga berhasil bangkit setelah sempat mengalami loss pada 4 Desember lalu dan menghasilkan profit lebih banyak daripada jumlah lossnya. Pertahankan performa bagus ini!